The Decline of Bourgeoise: Runtuhnya Kelompok Dagang Pribumi Kotagede XVII-XX

The Decline of Bourgeoise: Runtuhnya Kelompok Dagang Pribumi Kotagede XVII-XX

Topik: Kekuasaan, Kesejahteraan, dan Demokrasi

Tahun: 2009

Penulis: David Efendi

Deskripsi:

Perjalanan dan dinamika pedagang di Nusantara menjadi penting untuk melacak keberadaan borjuasi yang muncul pada abad ke-19 dan ke-20. Kelompok borjuis ini lahir dan bermunculan di beberapa daerah (borjuasi elitis) yang kemudian bertemu dalam perdagangan Nusantara sebagai akibat dari perkembangan perdagangan dari pelayaran.