Pelembagaan sistem integritas dalam distribusi kesejahteraan di Indonesia menemui tantangan kompleksitas antardaerah. Melalui penjaringan opini epistemic community di lima kota, kajian ini menekankan perlunya kerangka asimetrisme hubungan pusat-daerah untuk menjamin sistem integritas bekerja dengan baik menghasilkan pelayanan publik.
Topik: Politik Desentralisasi
Tipe: Laporan Akhir
Tahun: 2012
Lokasi Riset: Kupang, Nusa Tenggara Timur, Indonesia, Banda Aceh, Aceh, Indonesia, Samarinda, Kalimantan Timur, Indonesia, Ambon, Maluku, Indonesia, Jayapura, Papua, Indonesia
Penulis: Longgina Novadona Bayo, Nur Azizah, Hasrul Hanif, Mada Sukmajati, Sigit Pamungkas, Abdul Gaffar Karim
Tag: Politik Kewarganegaraan, Desentralisasi
Berkas:
Tags